Koalisi STuEB Laporkan 15 Kejahatan Lingkungan 8 PLTU Batu Bara di Sumatera ke Kementerian Lingkungan Hidup untuk Ditindak

Koalisi STuEB Laporkan 15 Kejahatan Lingkungan 8 PLTU Batu Bara di Sumatera ke Kementerian Lingkungan Hidup untuk Ditindak Sumatera, 5 Mei 2025 || 15 Laporan dugaan kejahatan lingkungan yang dilakukan oleh 8 pemilik Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) batubara di Pulau Sumatera dilaporkan ke Dirjen Penegakan Hukum Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) Republik Indonesia. Dugaan pelanggaran kejahatan lingkungan tersebut disampaikan oleh…

“SUMATERA MENOLAK PUNAH”

Siaran Pers Hari Bumi Internasional 2025 Sumatera Terang Untuk Energi Bersih (STuEB) Untuk disiarkan pada: 22 April 2025 Hari Bumi bukan sekadar peringatan simbolik, ia adalah panggilan untuk bertindak. Di tengah krisis iklim yang semakin nyata, Sumatera berdiri di persimpangan: Transisi energi atau perlahan punah di bawah bayang-bayang ketamakan. Pulau Sumatera, yang dulu dikenal sebagai rumah bagi hutan tropis lebat…

Pengesahan Revisi UU Minerba: Langkah Mundur bagi Transisi Energi dan Keadilan Lingkungan

Gerakan #BersihkanIndonesia Media Release Jakarta, 20 Februari 2025 – Gerakan #BersihkanIndonesia mengecam pengesahan revisi Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara (UU Minerba) oleh DPR RI. Alih-alih membawa perbaikan dalam tata kelola sektor pertambangan, revisi ini justru memperkuat dominasi industri ekstraktif, mengabaikan hak masyarakat terdampak, serta semakin menjauhkan Indonesia dari agenda transisi energi yang berkeadilan. Pemerintah berdalih…

P2LH Desak Menteri LHK Hentikan dan Tindak Aktivitas Ilegal dalam Kawasan Suaka Margasatwa Rawa Singkil 

Banda Aceh, 4 April 2023 – Suaka Margasatwa (SM) Rawa Singkil merupakan salah satu rawa gambut yang menjadi habitat terbesar orangutan sumatera (pongo abelii) saat ini di Aceh.  Rawa gambut ini ditunjuk sebagai Suaka Margasatwa berdasarkan Keputusan Menteri Kehutanan Nomor: 166/Kpts-II/1998 tanggal 26 Februari 1988, dengan luas ±102.500 (seratus dua ribu lima ratus) hektar yang meliputi Kabupaten Aceh Selatan, Kota…